ZX-25R ABS

Rp127,100,000

Menampilkan  mesin dengan performa legendaris dari Kawasaki Ninja ZX Series, motor dengan mesin Supersport kelas 250cc yang telah lama ditunggu-tunggu ini akhirnya hadir dan menjadi kenyataan. Mesin presisi 249.8 cc In-Line Four-nya memberikan power high-rpm, tertinggi di kelasnya. Dilengkapi dengan sejumlah komponen sasis dan fitur electronic rider support yang menyaingi model flagship Ninja ZX, membuat Ninja ZX-25R dapat memberikan performa tak tertandingi di setiap kondisi berkendara.

KEUNGGULAN:
  • Central Ram Air
  • ø37 mm SFF-BP front suspension
  • Horizontal Back-link rear suspension
  • ø310 mm semi-floating disc with radial-mount caliper
  • Kawasaki TRaction Control
  • KQS – Kawasaki Quick Shifter
  • Auto Blipper
  • Power Mode selection
  • Anti-Lock Brake System

Simulasi Kredit Motor Ninja ZX-25R ABS:

Deskripsi

Ninja ZX-25R ABS Menampilkan mesin dengan performa legendaris dari Kawasaki Ninja ZX Series, motor dengan mesin Supersport kelas 250 cc yang telah lama ditunggu-tunggu ini akhirnya hadir dan menjadi kenyataan. Mesin presisi 249.8 cc In-Line Four-nya memberikan power high-rpm, tertinggi di kelasnya. Model baru diperbarui dengan lampu sein LED, dan instrumentasi warna TFT dengan Circuit Mode dan Smartphone Connectivity. Dua edisi khusus juga dilengkapi dengan perlengkapan canggih termasuk suspensi belakang (RR) Ninja ZX-10R, suspensi depan yang dapat disesuaikan (RR), dan quick shifter (SE & RR). Kini, lebih dari sebelumnya, Ninja ZX-25R menghadirkan performa tak tertandingi di setiap berkendara.

Review ZX-25R ABS

Dimensi dan Desain ZX-25R

Melihat penampilan Ninja ZX-25R, ukurannya nampak tidak jauh beda dengan Ninja 250 2 silinder yang sudah lebih dulu beredar. Ninja ZX-25R sendiri punya dimensi 1.980 x 750 x 1.110 mm (PxLxT) dengan sumbu roda 1.380 mm. Posisi duduk juga rendah berkat tinggi jok yang cuma 785 mm dan ground clearance 125 mm saja. Berat basah motor ini mencapau 180 kg (tipe Standar) dan 182 kg (tipe ABS/SE). Selisih 2 kg karena ada beberapa beda fitur.Melihat desain Ninja ZX-25R lagi-lagi juga nampak mirip dengan Ninja 250 2 silinder, tapi jika dicermati ada perbedaan signifikan.Misalnya bentuk bodi depan bawah lampu depan, Ninja ZX-25R punya winglet. Kemudian dari tampak muka, terdapat lubang ram air di atas lampu depan.

Keunggulan Ninja ZX-25R

  • HIGH-REVVING 249.8 cc IN-LINE FOUR ENGINE
  • NIMBLE SUPERSPORT-STYLE HANDLING
  • HIGH-PERFORMANCE SUSPENSION AND BRAKE COMPONENTS
  • TFT INSTRUMENTATION WITH CIRCUIT MODE AND SMARTPHONE CONNECTIVITY
  • HIGH-GRADE ELECTRONICS AND FEATURES
  • APEX-PREDATOR STYLING

Mesin

Dari data spesifikasinya, Ninja ZX-25R ini mengusung mesin berkapasitas 249,8 cc, inline 4, DOHC 16 katup dan pendingin cairan.Ukuran pistonnya 50 mm dengan langkah piston 31,8 mm, pasokan bahan bakar injeksi dengan 4 buah throttle body masing-masing berukuran 30 mm.Alhasil klaim tenaganya mencapai 49,5 dk/15.500 rpm tanpa ram air, dan sampai 50,2 dk/15.500 rpm saat ram air aktif. Sedangkan torsinya 22,9 Nm/14.500 rpm.

Spesifikasi Produk Ninja ZX-25R ABS

POWER

Jenis MesinLiquid-cooled, 4-stroke In-Line Four
Sistem PengapianDigital
System Final Drive TypeChain
KoplingWet multi-disc, manual
Power Maksimum37.5 kW {51 PS} / 15,500 rpm (with Ram Air)
Torsi Maksimum22.9 Nm {2.3 kgfm} / 14,500 rpm
Diameter x Langkah50.0 x 31.8 mm
Volume Silinder249.8 cc
Sistem KatupDOHC, 16 valves
Sistem PengapianFuel injection: ø30 mm x 4
Perbandingan Kompresi11.5:1
Transmission6-speed, return
Primary Reduction Ratio2.900 (87/30)
Final Reduction Ratio3.429 (48/14)

 

PERFORMANCE

Suspensi Depanø37 mm inverted fork (SFF-BP)
Suspensi BelakangHorizontal Back-link, gas-charged shock with spring preload adjustability
Rem DepanSingle semi-floating ø310 mm disc
Rem BelakangSingle ø220 mm disc
Roda Depan110/70R17M/C (54H)
Roda Belakang150/60R17M/C (66H)
Panjang x Lebar x Tinggi1,980 x 750 x 1,110 mm
Trail24.2° / 99 mm

DETAILS

Jarak poros roda1,380 mm
Jarak ke Tanah125 mm
Berat180 kg
Kapasitas Bensin15 litres

Informasi lebih lengkap tentang Ninja ZX-25R series bisa Klik di sini

Informasi Brosur Produk Eliminator STD bisa Klik di sini

Informasi Tambahan

Berat182 kg
Dimensi198 × 75 × 111 cm

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “ZX-25R ABS”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *